Biru Number One : Biru Merek Franchise Depo Air Minum Terkemuka di Asia Tenggara
Semua
22 Oktober 2019
Tujuh belas tahun berkiprah di bidang franchise depo air minum isi ulang, PT. Biru Semesta Abadi kembali menambah daftar panjang penghargaan internasional yang diperoleh semenjak kehadirannya di tahun 2002.
PT. Biru Semesta Abadi berhasil meraih penghargaan bergengsi berskala International AOBA (Asean Outstanding Business Award) 2019. Penghargaan yang diselenggarakan oleh ASEAN Retail-Chain Franchise Federation (ARFF) ini diadakan di HXC Grand Ballroom, ICC Pudu, Kuala Lumpur, Malaysia. Penghargaan sebagai “International Leading Brand – Indonesia in Franchise of Biru Water Store Excellence” diterima langsung oleh Founder dan CEO PT. Biru Semesta Abadi, Yantje Wongso pada hari Jumat yang lalu (18/10/2019).
ARFF mengakui keberhasilan PT. Biru Semesta Abadi dalam memimpin industri ritel dan waralaba depo air minum isi ulang di Asia Tenggara. Yantje Wongso menyatakan bahwa penghargaan ini merupakan sinyal positif akan keberadaan Franchise Depo Air Minum Biru yang kian diakui di kancah internasional, khususnya bagi negara-negara ASEAN.
“Puji Tuhan, keberhasilan atau penghargaan AOBA 2019 menjadi bukti nyata bahwa Franchise Depo Air Minum BIRU adalah merek terdepan dalam bisnis franchise depo air minum isi ulang di Indonesia dan di Asia Tenggara,” ungkap Yantje seusai menerima penghargaan. “Penghargaan ini menunjukkan komitmen dan tujuan yang kami tetapkan untuk tahun 2019 yaitu Biru Number One – Biru Nomor Satu ! Franchise Depo Air Minum Biru dengan kuat tumbuh memimpin pasar air minum isi ulang melalui penerapan prinsip-prinsip bisnis dan kemanusiaan yang benar, menghidupi visi yang telah dicanangkannya” tambah Yantje.
Dengan penghargaan tersebut, diharapkan Biru dapat menjadi partner franchise di Indonesia untuk para pengusaha ASEAN. PT. Biru Semesta Abadi juga berharap penghargaan ini menjadi pemicu produktifitas dalam merealisasikan target percepatan dan pertumbuhan Biru mencapai 2.500 gerai di tahun 2028 ! (AR)
Artikel terkait
Juarai Monitoring Regional Barat, Gerai Villa Mutiara Gading Cont...
Sebagai upaya untuk menjaga kualitas operasional, Franchise Depo Air Minum Biru rutin mengadakan Monitoring terhadap seluruh Gerai Air Minum Biru. Monitoring yang dilaksanakan pada peri...
selengkapnya...Yantje Wongso! Sang Inovator Dibalik Suksesnya DEPO AIR MINUM BIR...
Kerap menerima berbagai macam penghargaan bergengsi, franchise DEPO AIR MINUM BIRU besutan Yantje Wongso jelas tidak perlu diragukan lagi kualitasnya. Banyaknya penghargaan yang diterim...
selengkapnya...Biru Number One : Biru Merek Franchise Depo Air Minum Terkemuka d...
Tujuh belas tahun berkiprah di bidang franchise depo air minum isi ulang, PT. Biru Semesta Abadi kembali menambah daftar panjang penghargaan internasional yang diperoleh semenjak kehadi...
selengkapnya...Entrepreneur of the Year 2013 – Action Coach Internasional
Pada hari Sabtu tanggal 2 Maret 2013, PT. Biru Semesta Abadi dan owner & founder Yantje Wongso menerima penghargaan “ Entrepreneur of the Year 2013 “ dalam forum interna...
selengkapnya...Segarnya Laba Air Isi Ulang
Suatu hari, air di restoran milik Yantje Wongso habis karena PDAM di daerahnya mati. Yantje harus mencari solusi untuk mengatasi masalah air ini. Saat melihat toko air minum isi ulang Y...
selengkapnya...Biru Berkomitmen Meningkatkan Kompetensi Franchisee
Franchise Biru berkomitmen meningkatkan kompetensi para Franchisee-nya dalam pengelolaan gerai air minum Biru. Salah satunya dengan mengadakan Training Rekrutmen Karyawan Gera...
selengkapnya...Entrepreneur Club JTV Mengundang Founder & CEO “Air Minum Biruâ...
Surabaya – Disiarkan secara Langsung melalui JTV di coffe toffee Jatim Expo Surabaya merupakan Media Siaran Regional yang mengulas pengusaha-pengusaha di Jawa Timur. Ditengah peng...
selengkapnya...Akui Bisnis Tak Goyah Saat Pandemi, Ini Testimoni Titia Andamsari
Bisnis Franchise Depo Air Minum Biru sangat menyenangkan dan menguntungkan. Bisnis Biru teruji aman dan anti krisis bahkan saat pandemi. Bisnis ini mudah dijalankan dan be...
selengkapnya...Buka Bareng Anak Panti Asuhan
Dana BIRU berbagi yang telah terkumpul selama 1 tahun kini diwujudkan dalam serangkaian acara bersama anak panti asuhan. Kegiatan sosial tahunan BIRU berbagi 2012 ini bertepatan dengan ...
selengkapnya...Depo Air Minum Biru Targetkan Buka 60 Outlet
PlasaFranchise.com – Usaha waralaba yang sudah berjalan lebih dari 7 tahun ini telah memiliki 180 outlet. Target di tahun ini Depo Air Minum Biru berencana membuka 50 sampai 60 ge...
selengkapnya...Manajemen IntiBIRU Belajar Manajemen Perubahan
Surabaya – Jajaran Manajemen Senior IntiBIRU belajar ilmu mutakhir OD, kepanjangan dari Organizational Development, yaitu model manajemen perubahan (change management) terkini dal...
selengkapnya...Berawal dari Pengalaman di Negeri Paman Sam
MEMBANGUN MEREK PRODUK MURAH BERKUALITAS – bagian 1 Berawal dari Pengalaman di Negeri Paman Sam Air adalah sumber kehidupan dan menjadi kebutuhan utama setiap orang. Keberad...
selengkapnya...WP Premium, Apakah Itu?
Yogyakarta – Lokasi usaha merupakan salah satu kunci penting dalam menentukan kesuksesan usaha. Memilih lokasi khususnya untuk Depo Air Minum Biru tentu membutuhkan pertimbangan k...
selengkapnya...Makin Agresif, Franchise Biru Tambah Jaringan Di Kota Tangerang
Hampir semua lini bisnis jadi serba sulit di masa pandemi Covid-19. Namun, Franchise Depo Air Minum Biru semakin berkembang pesat dan terus memperluas jaringan waralabanya. Pada Minggu ...
selengkapnya...Raih Top of Mind 4 Kali Berturut-turut
MEMBANGUN MEREK PRODUK MURAH BERKUALITAS – bagian 5 Raih Top of Mind 4 Kali Berturut-turut TOM merupakan parameter suatu brand telah dikenal oleh masyarakat secara luas. Bah...
selengkapnya...Waralaba Depo Air Minum Biru; Gross Margin-nya 65%
Selain itu, tawaran profit pun menggiurkan. Mitra bisa meraup gross margin sebesar 65%. Wow! Dari margin tersebut, mitra hanya menyisihkan gaji untuk pegawai, royalty fee, dan operasion...
selengkapnya...Kesempatan, Layanan dan Pasar
PlasaFranchise.com – Menekuni dunia bisnis lalu menemukan banyak pesaing ternyata tidak membuat Yantje Wongso, CEO PT. Biru Semesta Abadi, merasa gentar. Beliau tidak terlalu memi...
selengkapnya...Depo Air Minum BIRU Sumatera Berikan Promo Gratis
TANGERANG – Masyarakat Kompleks Nusaloka Bumi Serpong Damai – Tangerang kembali dimanjakan dengan hadirnya Depo Air Minum Biru. Depo Air Minum Biru hadir lebih dekat di kawa...
selengkapnya...Hore` Limbah Rumah Tangga Jadi Uang
Surabaya – Konsep Hore`daur ulang merupakan upaya mengembangkan Konsep Go Green yang dimiliki Biru. Banyak upaya dilakukan untuk mengurangi sampah plastik, mulai dari gerakan pemi...
selengkapnya...Produk yang Didorong Kebutuhan
MEMBANGUN MEREK PRODUK MURAH BERKUALITAS – bagian 3 Produk yang Didorong Kebutuhan Latar belakang berdirinya Depo Air Minum Biru menunjukkan adanya kebutuhan masyarakat akan...
selengkapnya...